3 Rekomendasi Sepatu Basket Original dan Tips Memilihnya

  • Whatsapp

Apakah Anda masih suka bingung, dalam kasus membeli sepatu basket secara online, tapi khawatir telah membeli yang tidak original? Maka, kamu datang ke tempat yang tepat! Dalam artikel ini, akan dibahas setidaknya dua poin umum yang perlu Anda perhatikan saat hendak membeli sepatu basket original melalui situs jual beli online atau e-commerce seperti Shopee.

 

Tak hanya tips memilih sepatu basket original, di sini Anda juga akan mendapatkan tiga toko rekomendasi yang menjual rekomendasi sepatu basket original. Semua tempat ini dapat Anda temukan di Shopee, sebagai salah satu e-commerce terbaik yang ada di Indonesia.

 

Tips Memilih Sepatu Basket Original Secara Online

 

  1. Lihat Tipe Penjual

Apabila Anda membeli sepatu basket original di Shopee, dengan melihat tipe penjual menjadi salah satu cara paling mudah, agar Anda tidak tertipu dan pada akhirnya malah membeli sepatu basket yang KW. Di Shopee sendiri, penjual terbagi menjadi beberapa tipe, seperti Shopee Premium, Shopee Mall, Star+, dan Star.

 

Sebagai langkah pencegahan paling awal, Anda dapat melirik toko berlabel Shopee Premium atau Shopee Mall. Hal ini menandakan bahwa toko itu merupakan toko resmi dari brand yang sedang Anda cari, atau mungkin pihak ketiga yang benar-benar memiliki sertifikat orisinal dari produk-produk yang dijual.

 

  1. Perhatikan Bagian Penilaian

Selain tipe penjual, memperhatikan bagian penilaian dari pembeli sebelumnya adalah hal paling mudah yang bisa Anda lakukan, untuk dapat membeli sepatu original. Apabila penjual tersebut banyak mendapatkan ulasan pada bagian bintang 1 hingga 3 di Shopee, maka Anda perlu lebih hati dan waspada.

 

Namun, hal ini akan sangat jarang terjadi di tipe penjual dengan label Shopee Premium atau Shopee Mall. Namun, tidak ada salahnya untuk Anda menjadi lebih berhati-hati, agar tidak menyesal di kemudian hari.

 

Rekomendasi Sepatu Basket Original

 

  1. Sepatu Basket PEAK Tony Parker VII Outdoor White

Rekomendasi sepatu basket original pertama datang dari brand PEAK, dengan tokonya di Shopee ada di @/peakindonesiaofficial. Sepatu yang satu ini memiliki desain pendek, sehingga tidak akan menutup mata kaki si pengguna.

 

Dilihat dari segi tampilan, sepatu ini memiliki perpaduan warna hitam dan putih, dengan kontras pada bagian belakang lebih ke warna hitam, kemudian pada bagian tengan sepatu perlahan-lahan warnanya berubah menjadi warna putih. Bagian alas kaki sepatu juga lebih dominan putih, sehingga memiliki desain yang sangat unik dan elegan.

 

  1. League Sepatu Basket Pria Clash 2 1030620128N

Selanjutnya, ada sepatu brand League, dengan tokonya di Shopee dapat ditemukandi @/leagueofficial. Sepatu yang satu ini memiliki potongan tinggi, dengan perpaduan warna krem, putih, dan abu-abu, yang kemudian bertemu dengan warna coklat muda untuk bagian alas kakinya.

 

Pada bagian samping sepatu, terdapat garis menyerupai strip yang menimbul, sehingga memberikan kesan 3D dan unik pada sepatu. Bagian belakang sepatu pun demikian, namun terdapat warna abu-abu menyelimuti bagian belakang, sehingga sepatu ini menjadi lebih terkesan maskulin dan dapat meningkatkan kepercayaan diri penggunanya.

 

  1. Adidas Basketball Forum Low Shoes Pria

Rekomendasi sepatu basket original terakhir yaitu datang dari brand Adidas, yang dapat Anda temukan toko resminya di Shopee di @/adidasindonesia. Bagi Anda yang suka dengan desain funky dan anti mainstream, Anda akan sangat menyukai sepatu yang satu ini.

 

Dari segi penampilan, sepatu ini memiliki perpaduan warna hitam dan putih, dengan logo Adidas berada di bagian samping alas sepatu. Pada bagian samping, Anda juga dapat menemukan tiga strip hitam, serta beberapa karikatur menarik, yang dapat membuat pengguna sepatu ini menjadi lebih stand out.

 

Itulah beberapa rekomendasi sepatu basket original dan tips memilihnya. Jangan lupa, apabila Anda memilih Shopee sebagai tempat memilih sepatu basket original, gunakan jasa pengiriman Shopee Express, karena akan ada banyak keuntungan menanti Anda.

 

Beberapa keuntungan tersebut seperti Gratis Ongkir Setiap Hari, Waktu Pengiriman Cepat, dan Pengiriman dijamin aman oleh Shopee.

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait