Bantuan Mesin Panen di Nganjuk Salah Kelola?

  • Whatsapp

NGANJUK, beritalima.com- Pada tahun 2017, Kementerian Pdrtanian melalui Dirjen Tanaman Pangan, mrnyalurkan puluhan mesin panen tanaman padi untuk petani di Nganjuk, Jawa Timur.

Mesin tersebut, menurut informasi, seharusnya disalurkan melalui Gapoktan (Gabungan Kelompok Tani) di desa penerima bantuan.

Namun, Dinas Pertanian Nganjuk tidak menyalurkannya ke petani, tetapi membentuk brigade yang anggotanya para PPL yang nota bene mereka berstatus PNS.

Menurut Ir Sukemi, Kasi Tanaman pangan Dinas Pertanian Nganjuk, juklak juknisnya memang seperti itu.

“Junlak juknisnya memang seperti itu,” terangnya. (dj)

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait