Cegah Corona, Tim 1 TRC COVID- 19 Kepsul Kembali Periksa Penumpang Kapal Perintis KM. Mega Abadi

  • Whatsapp

KEPULAUAN SULA,beritaLima,com – Puluhan penumpang kapal perintis Kapal Motor (KM) Mega Abadi yang tiba di dermaga pelabuhan Sanana, Desa Fagudu, Kecamatan Sanana, Kabupaten Kepulauan Sula(Kepsul) disemprot disinfektan oleh petugas tim medis, Kamis (9/04/2020) siang.

Petugas tetap antusias melakukan pemeriksaan dan penyemprotan disinfektan kepada 13 orang penumpang untuk mencegah pandemi virus corona di Kabupaten Keoulauan Sula

Sementara itu, Ketua Tim 1 Reaksi Cepat (TRC) Corona Virus Desease (COVID) – 19 yang bertugas hari ini gabungan TIM TRC 1, 2, 3 dan 4
Kabupaten Kepulauan Sula, Namri Alwi, menjelaskan Pemeriksaan penumpang Kapal Perintis KM. Mega Abadi berjumlah 13 orang penumpang, sedangkan yang turun di Sanana sebanyak 2 Orang, “kata Namri kepada beritaLima, com lewat pesan Whats Aap, Kamis (9/04/20)

“Untuk penumpang yang Transit Sanana 11 orang tujuan ke Dofa, Falabisahaya, Bobong, Kendari dan Bau Bau, “Pemeriksaan mulai dari pukul 12.25 Wit sampai pukul 13.30 Wit, “kata Namri

Ia juga menambahkan penumpang yang turun di kota Sanana mau pun Transit Sanana 11 orang tujuan ke Dofa, Falabisahaya, Bobong, Kendari dan Bau Bau sudah di periksa kesehatan mereka dan tidak ada yang positif Covid – 19, “ungkap Ketua Tim 1 TRC COVID – 19.[DN]

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com beritalima.com beritalima.com

Pos terkait