Dandim 0825 Banyuwangi Lepas Peserta Gerak Jalan Tradisional 45km

  • Whatsapp

BANYUWANGI, beritalima.com – Dalam rangka memperingati HUT RI yang ke-72, pemerintah kabupaten Banyuwangi gelar kegiatan Gerak jalan tradisional 45kilometer di setiap Tahunnya (30/8/2017)

Start yang berlokasi di depan kantor kecamatan Gambiran, pelepasan peserta di awali oleh wakil bupati Banyuwangi Yusuf widiyatmoko untuk peserta yang pertama regu penghormatan dari Bank Jatim di lanjutkan pelepasan di serahkan pada Dandim 0825 Banyuwangi, Letkol.inf.Roby Bulan yang juga melepas peserta Gerak Jalan tradisional 45km.

Dalam pelepasannya Roby Bulan juga berpesan kepada para peserta agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan di jalan

“Semoga selamat sampai finish dan jangan lupa selalu jaga ketertiban dan jaga keselamatan selama perjalanan ke finish.” Pesanya di lanjutkan pelepasan peserta.

Selain melepas peserta gerak jalan tradisional 45km, Dandim 0825 Banyuwangi, Letkol.inf. Roby Bulan juga menjadi ketua regu jajaran Forkopimda Banyuwangi untuk ikut Jalan tradisional 45km. (Abi/tjandra)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *