Danrem 084/Bhaskara Jaya dapat Kejutan

  • Whatsapp

SURABAYA, beritalima.com | Danrem 084/Bhaskara Jaya, Kolonel Inf Sudaryanto seakan terkejut ketika mendapat kejutan dari puluhan personelnya.

Tepat pada bulan Februari saat ini, orang nomor satu di tubuh Makorem 084 itu, telah memasuki usia baru yang ke-49. “Saya tidak berpikir kalau prajurit-prajurit saya bakal memberikan kejutan ini,” kata dia. Minggu, 9 Februari 2020.

Bukan hanya diungkapkan oleh prajurit Bintara, Tamtama dan PNS saja. Namun, ucapan selama itupun, juga diberikan oleh para Perwira di Makorem.

“Saya tidak ingin muluk-muluk. Saya hanya ingin supaya suasana kekeluargaan dan keharmonisan antar pimpinan dan prajurit, bisa terus terjaga dengan baik,” pintanya.

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait