HMI Mataram Mendesak, Polda NTB Untuk Menangkap Pensiunan POLRI AKBP B-N

  • Whatsapp

Mataram NTB,Berita Lima.Com.
Himpunan mahasiswa Islam (HMI) cabang Mataram mendesak Kepolisian Daerah Polda NTB untuk segera menangkap pensiunan POLRI AKBP B-N sebagai pelaku ilegal loging dikawasan hutan konservasi (TAHURA ) Namada lombok Barat, Sementara Kapolda NTB Irjenpol Muhammad Iqbal yang Menemui massa HMI, Berjanji akan menindak lanjuti tuntutan mahasiswa tersebut, sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku.

Memanfaatkan moementum Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober dan puluhan Aktifis mahasiswa islam indonesia (HMI) Cabang Mataram turun kejalan dan mendatangi markas Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat (NTB). HMI menyuarakan Berbagai Persoalan yang terjadi di NTB khususnya dalam penanganan kasus ilegal loging yang dinilai jalan ditempat.

Kasus ilega loging yang melibatkan Pensiunan Polri AKBP B-N yang saat ini belum ada perkembangan padahal kasusnya telah dilimpahkan ke Dirkrimsus Polda NTB.

Disebutkan pensiunan polisi AKBP B-N
sebelumnya melakukan Praktek ilegal loging dengan menebang sebanyak 193 batang pohon dikawasan HUTAN KONSERVASI (TAHURA) Narmada Lombok Barat NTB.
Himpunan Mahasisw Indonesia (HMI) pun mendesak Kapolda NTB untuk segera menangkap pelaku imbuh Eko Saputra Ketua HMI cabang Mataram

Kapolda NTB IRJENPOL MUHAMMAD IQBAL menegaskan semua bentuk pelanggaran akan segera diproses Hukum, baik yang melibatkan masyarakat biasa maupun anggota Polri

Irjenpol M.Iqbal Polda NTB dalam kesempatan ini, HMI cabang Mataram memaksa Kapolda NTB Irjenpol Muhammad Iqbal untuk menandatangani surat pernyataan sikap penanganan berbagai kasus Hukum di NTB seperti kasus korupsi,Narkoba dan ilegal loging serta khususnya yang melibatkan oknum anggota Polri .(Sk.m)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com beritalima.com

Pos terkait