Pangdam V Brawijaya : Insan Pers Penting Bagi Dunia

  • Whatsapp

SURABAYA, beritalima.com – Setelah sekitar satu bulan yang lalu Panglima Kodam V/Brawijaya Mayjen TNI Arif Rahman resmi menggantikan Mayjen TNI Kustanto Widiatmoko, kali ini mengadakan Coffee Morning bersama insan pers.

Pantauan beritalima.com, dalam acara yang digelar mulai pukul 10:00 WIB di Ruang Hening Kodam V Brawijaya Surabaya tersebut Pandam V Brawijaya Mayjen TNI Arif Rahman menyampaikan pentingnya media bagi dunia.

“Tuhan itu maha mengetahui, tapi dunia perlu diberitahu dan itulah fungsi dari pada insan pers,” jelasnya.

Lebih lanjut, Mayjen TNI Arif Rahman “Karena pers kita dapat mengetahui banyak hal, mudah dalam menerima informasi, peran pers sangat diperlukan, dan informasi yang diberikan kepada masyarakat sangat membantu, seperti halnya ada kejadian bencana dan lain semacamnya,” pungkasnya. (Adie)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *