Penyelundupan Hewan Jenis Burung Tertangkap KP.Tanjungwangi

  • Whatsapp

Banyuwangi. Beritalima.com – Kali ini polisi KP.Tanjung wangi mengamankan 4 keranjang plastik dan 2 kardus yang berisikan burung.  yang dibawa menggunakan Bus Manggala  No pol .W 7004 US Di pelabuhan penyebrangan ASDP ketapang

Saat itu polisi kawasan pelabuhan tanjung wangi seperti biasanya melakukan giat rutin yang terkenal dengan istilah THTR(Tiada hari tanpa rajia)Saat di periksa di salah satu bus dari bali menuju ke Pasuruan di temukan 4 kranjang p[alstik dan 2 kardus yang di simpan dalam bagasi bus ,setelah di lihat isi di dalamnnya ternyata kumpul segerombolan burung yang hendak di kirim ke kabupatern Pasuruan.setelah di periksa ternyata hewan-herwan itu tidak di lengkapi dengan dokumen resmi pengiriman.karena rtidak di lengkapi dokumen akhirnya polkisi menyerahkan tangkapanya ke pihak balai karantina hewan wilayah kerja ketapang.

Saat di konfirmasi Beritalima.com  AKP SUDARMAJI Selaku kapolsek kawasan pelabuhan tanjung wangi mengatkan,berdasarkan kegiatan rutin THTR pada hari minggu(25/9)jam 21.30 anggota polisi KP.Tanjung wangi berhasil menggagalkan penyelundupan burung jenis trocok dan pleci di kawasan pintu keluar pelabuhan tanjung wangi.sebanyak 4 keranjang dan 2 kardus berisi burung, yang di angkut melalui bus manggala No pol W 7004 US Yang di kendarai oleh kusnadi(47) warga losari Rt4/2 Desa kletek kecamatan taman kabupaten sidoarjo.karena burung-burung itu tidak di lengkapi dengan dokumen yang syah akhirnya pihak kepolisian tanjung wangi menyerahkan burung-burung itu ke pihak balai karantina hewan wilayah kerja ketapang untuk segera di kembalikan ke asal mulanya.(ari)

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *