Polres Sumenep Gelar Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2017

  • Whatsapp

Sumenep, beritalima – sejak tanggal 2 hingga 13 februari 2017. Polres Sumenep berhasil mengungkap kasus narkotika dan penyalaggunaannya sebayak 6 kasus serta-membekuk pelaku bersama barang bukti.

Kapolres Sumenep, AKBP. H. Joseph Ananta Pinora, SIK, MSi. Dalam siaran persnya pada Senin (20/ 02/ 2017) menyampaikan, “ Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2017″ selama 12 hari sejak tanggal 02 s/d 13 Februari 2017 Polres Sumenep mengungkap sebanyak 6 kasus” di antaranya:

1. Pada hari Kamis tanggal 2 Februari 2017, sekira pukul 00.45 Wib, Satreskoba Polres SumenepKembali Ungkap Kasus Narkotika jenis sabu atas Nama: R. KADARISMAN bin R. IMAM SYAFI’I, Sumenep, 3 Juni 1982, Indonesia/suku Madura,Pekerjaan : Swasta, Islam, laki-laki, Pendidikan : SMA, Alamat: Dsn. Sempangan Ds.Kalianget Barat, Kec. Kalianget, Kab. Sumenep.TKP : Di halaman depan kantor KPU Sumenep Alamat Desa Kebunagung Kec. Kota Kab.Sumenep.BB yang di Sita :- 1 (satu) poket/kantong plastic klip kecil berisi Narkotika jenis sabu berat kotor ± 0,66gram.- 1 (satu) buah HP merk Blackberry.- 1 (satu) unit sepeda motor Yamaha Vixion.Pasal yang disangkakan : – Pasal 114 ayat (1) Subs Pasal 112 (1) UU RI NO. 35 TH 2009 Ttg Narkotika dengan ancaman hukuman selama 15 tahun penjara.

2. Pada hari Jumat tanggal 3 Pebruari 2017, sekira pukul 02.30 Wib, Satreskoba Polres SumenepKembali Ungkap Kasus Narkotika jenis sabu atas Nama : AINUR RAHMAN bin MOH. SALEH, Sumenep, 23 Maret 1995 (umur 22 th), Laki-laki,Islam, Pekerjaan : swasta, Pendidikan : SMA, Alamat Jl. HP. Kusuma Ponpes Loteng, Kel.Karangduak RT/RW 01/01, Kec. Kota, Kab. Sumenep.TKP : Di kantor Sat Sabhara Polres Sumenep Alamat Jl. Urip Sumoharjo Desa Pabian Kec.Kota Kab. Sumenep.BB yang di Sita :- 1 (satu) poket/kantong plastic klip kecil berisi Narkotika jenis sabu berat kotor ± 0,22gram.- Seperangkat alat hisap sabu terdiri dari : 1 (satu) buah bong terbuat dari botol kacakecil dan potongan pipet kaca.- 1 (satu) buah korek api gas warna putih bening.- 3 (tiga) buah pipet baru terbuat dari kaca.- 1(satu) unit sepeda motor Honda beat.
Pasal yang disangkakan : – Pasal 112 (1) Sub Pasal 127 ayat 1 huruf (a) UU RI NO. 35 TH 2009 Ttg Narkotikadengan ancaman hukuman selama 15 tahun penjara.

3. Pada hari Senin tanggal 6 Februari 2017, sekira pukul 11.30 Wib, Polsek Pasongsongan PolresSumenep Ungkap Kasus Narkotika jenis sabu atas Nama :NUR SALAM bin SATON, Sampang, 21 September 1985, Indonesia/suku Madura,Pekerjaan : Tani, Islam, laki-laki, Pendidikan : SMA (paket c), Alamat : Dsn. Panasan DayaDesa Tamberu Barat Kec. Sokobanah Kab. Sampang.TKP : Di ruang tamu rumah milik Zahratul Laili alamat: Dsn. Lebak Sari DesaPasongsongan Kec. Pasongsongan Kab. Sumenep.BB yang di Sita :- 2 (dua) poket/kantong plastik kecil yang berisi Narkotika jenis sabu-sabu berat kotormasing-masing ±0,45 gram dan 0,32 gram (berat keseluruhan ±0,77 gram).- 1 (satu) buah HP merk NEXCOM.- 1 (satu) unit sepeda motor merk Kawasaki Ninja RR.Pasal yang disangkakan : – Pasal 114 ayat (1) Subs Pasal 112 (1) UU RI NO. 35 TH 2009 Ttg Narkotika denganancaman hukuman selama 15 tahun penjara.

4. Pada hari Rabu tanggal 8 Februari 2017, sekira pukul 17.00 Wib, Satreskoba Polres SumenepUngkap Kasus Narkotika jenis sabu atas Nama :1. AFIF FAIRUS Bin SLAMET, Sumenep, 25 April 1999, Indonesia/suku Madura,Pekerjaan: Pelajar, Islam, laki-laki, Pendidikan: SMA 1 Lenteng (masih kelas XII),Alamat: Dsn. Kolor Desa Ketawang Larangan Kec. Ganding Kab. Sumenep. 2. RAMDHAN Bin ABD. SALAM, Sumenep, 8 November 1998, Indonesia/suku Madura,Pekerjaan : Pelajar, Islam, laki-laki, Pendidikan : MA Al-Azhar Larangan Ganding(masih kelas XII), Alamat : Dsn. Kolor Desa Ketawang Larangan Kec. Ganding Kab.Sumenep.3. KHOLIS Bin MUSTAMIN, Sumenep, umur 32 tahun, Indonesia/suku Madura,Pekerjaan: Tani, Islam, laki-laki, Pendidikan : SD (belum tamat), Alamat: Dsn. TemorLeke Desa Penanggungan Kec. Guluk-Guluk Kab. Sumenep.TKP : Di Pinggir Jalan Raya depan SMA 1 Lenteng alamat: Desa Lembung Timur Kec.Lenteng Kab. Sumenep.
3BB yang di Sita :- 1 (satu) poket/kantong plastik kecil yang berisi Narkotika jenis sabu-sabu beratkotor ±0,62 gram.- 3 (tiga) buah HP merk Nokia – 1 (satu) unit sepeda motor merk Honda Revo.Pasal yang disangkakan : – Pasal 114 ayat (1) Subs Pasal 112 (1) Jo Pasal 132 (1) UU RI NO. 35 TH 2009 Ttg Narkotika dengan ancaman hukuman selama 15 tahun penjara.

5. Pada hari Kamis tanggal 9 Februari 2017, sekira pukul 23.30 Wib, Satreskoba Polres SumenepKembali Ungkap Kasus Narkotika jenis sabu atas Nama :MOH. LUTFI bin HARNO, Sumenep, 5 Oktober 1991 (umur 23 th), Laki-laki, Islam,Pekerjaan : Swasta, Pendidikan : SMA (tamat), Alamat Jl. Jati Emas Desa Pangarangan,Kec. Kota, Kab. Sumenep.TKP : Di teras kamar No. 49 Hotel Safari Alamat Jl. Trunojoyo Desa Kolor Kec. Kota Kab.Sumenep.BB yang di Sita :- 2 (dua) poket/kantong plastic klip kecil berisi Narkotika jenis sabu dengan berat kotormasing-masing ± 0,32 gram dan 0,30 gram (total keseluruhan ± 0,62 gram).- 1 (satu) buah HP merk Samsung.- 1 (satu) unit sepeda motor Honda beat.Pasal yang disangkakan : – Pasal 114 ayat (1) Subs Pasal 112 (1) UU RI NO. 35 TH 2009 Ttg Narkotika denganancaman hukuman selama 15 tahun penjara.

6. Pada hari Sabtu tanggal 11 Februari 2017, sekira pukul 18.45 Wib, Satreskoba Polres SumenepUngkap Kasus Narkotika jenis sabu atas Nama :JUNAIDI Bin PA’E, Sumenep, 3 Juli 1977, Indonesia/suku Madura, Pekerjaan: Tani, Islam,laki-laki, Pendidikan : SD (belum tamat), Alamat: Dsn. Kalebengan Tengah DesaKalebengan Kec. Rubaru Kab. Sumenep.TKP : Di Musholla pinggir jalan raya Manding alamat: Desa Kebunan Kec. Kota Kabupaten Sumenep. BB yang di Sita :- 5 (lima) poket/kantong plastik kecil berisi Narkotika jenis sabu berat kotor masing-masing ± 6,26 gram, 1,34 gram, 1,34 gram, 1,27 gram, 1,25 gram (total keseluruhan± 11,46 gram).- 1 (satu) buah HP merk Samsung.- 1 (satu) unit sepeda motor Yamaha Vixion.

Pasal yang disangkakan : – Pasal 114 ayat (2) Subs Pasal 112 (2) Jo Pasal 132 (1) UU RI NO. 35 TH 2009 TtgNarkotika dengan ancaman hukuman selama 15 tahun penjara.

Serta dilakukan pengembangan kasus yang dilakukan Tsk. JUNAIDI Bin PA’E, kemudianpada hari minggu tanggal 12 Februari 2017 sekira pukul 21.30 Wib, Satreskoba PolresSumenep dibantu Polsek Pasongsongan melakukan penangkapan di depan PolsekPasongsongan dengan melakukan Razia dan berhasil menangkap Tersangka :H. MARHOM Bin MUHAFI, Sumenep 15 Juli 1977, Indonesia/suku Madura, Pekerjaan:Tani, Islam, laki-laki, Pendidikan : SD, Alamat: Dsn. Biloros Desa Kalebengan Kec. Rubaru Kabupaten Sumenep. menurut informasi tersangka akan melarikan diri ke wilayah Kab. Bangkalan, setelah diinterogasi barang bukti Narkotika jenis sabu tersebut adalah benar milik dari Tersangka H.MARHOM.

(An/ hms)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *