Tetua Adat Dompyong Ikut Awasi Pengerjaan Rabat Jalan

  • Whatsapp
Tetua adat, Kasiman (70), warga Desa Dompyong, Kecamatan Bendungan, Trenggalek

TRENGGALEK, beritalima.com| Kasiman (70), warga Desa Dompyong, Kecamatan Bendungan, Trenggalek merupkan tetau adat warga setempat.

Pihaknya secara langsung melihat agenda Program TMMD pengerjaan rabat jalan penghubung antara Desa Sumurup dengan Desa Dompyong.

Selaku tetua adat, dirinya juga mendoakan agar pelaksanaan bisa lancar. Bahakan orang yang bekerja diberi keselamatan hingga akhir kegiatan.

Hal ini dilakukan sebagai upaya membantu secara spiritual jalannya TMMD Reg 105 Kodim Trenggalek. Mulai dari perencanaan, pelaksanaan hingga hasil.

Sebab, secara langsung warganya yang menikmati hasilnya.

“Kita sebagai orang tua yang dituakan ya selalu mendoakan bagaimana baiknya, “kata Kasiman, Selasa (16/7/ 2019).
(Pen)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *