Tidak Masuk Dinas Selama 123 hari kerja,Briptu Rahmad Hidayat Harahap Diberhentikan Dari Kepolisian Polres Sergai

  • Whatsapp

Serdang Bedagai(SUMUT)

BeritaLima.com-Kapolres Sergai AKBP.Eko Suprihanto SH.SIK MH melalui Waka Polres  Sergai Kompol Irma Ginting SH ,selaku irup Upacara Bendera bulan Oktober  2016 .Membacakan skep Kapolda Sumut  tentang pemberhentian  dengan tidak Hormat Briptu Rahmad Hidayat Harahap ba binprov Polres Sergai.Bertempat di lapangan Apel Polres Serdang Bedagai,Senin (1/10/) .

 

Briptu Rahmad Hidayat Harahap diberhentikan dari Dinas Kepolisian karena tidak masuk Dinas selama 123 hari kerja. Terhitung mulai  28 Des 2014 sd 19 Mai 2015. Melanggar pasal 14 ayat 1 huruf a  PPRI  No 1 thn 2003.

Sebelumnya pada Tanggal 10 Maret 2011 ,Briptu Rahmad Hidayat Harahap juga sudah mendapat putusan Sidang Disiplin berupa penundaan pangkat selama 1 tahun dan penempatan khusus  selama 21 hari atas pelanggaraan disiplin  meninggalkan  wilayah tugas tanpa izin pimpinan  dan menghindari tanggung jawab dinas sebagaimana dimaksud pasal 6 huruf b dan c  PPRI No 2 tahun 2003.

” Seharusnya hukuman disiplin yg dijatuhkan kepada Briptu Rahmad Hidayat Harahap  pada sidang disiplin  tahun 2011 sudah dapat merubah perilaku yang bersangkutan.Namun justru semakin malas masuk kerja .” demikian  Ungkap Waka polres Sergai Kompol Irma Ginting SH melalui kasubbag Humas  Akp jasmoro .(sugi-beritaLima.com)

 
 
Sidang disiplin Briptu Rahmad Hidayat Harapap di Pemberhentian tidak secara hormat dari Kepolisian Polres Serdang Bedagai.photo/sugiono
beritalima.com
beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *