TNI AU Latihan Tempur Di Natuna

  • Whatsapp

Beritalima.com-‎ TNI Angkatan Udara (AU) menggelar latihan tempur di Pulau Natuna, Kepulauan Riau. Dalam akhir rangkaian dari latihan bertajuk Angkasa Yudha Tahun 2016 itu diwarnai parade kekuatan militer di Lanud Ranai kemarin. Unjuk kekuatan tempur TNI-AU tersebut melibatkan 44 pesawat tempur, 14 pesawat angkut, dan 6 helikopter berbagai jenis.

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *