Cari Keadilan, Sidang Agenda Kesimpulan Masyarakat Adat Gugat Polres Sula Lewat Praperadilan

  • Whatsapp

Febrian Ramadhan, SH Humas Pengadilan Negeri Sanana
KEPULAUAN SULA,beritaLima,com ||Pengadilan Negeri (PN) Sanana masih melanjutkan sidang Praperadilan Masyarakat Adat lawan Polres Sula pada pukul 16.30 Wit dengan agenda menyerahkan kesimpulan dari masing – masing pemohon maupun termohon.

Sidang dilanjutkan atas permintaan pemohon, yang meminta hakim tunggal untuk melanjutkan sidang dengan agenda kesimpulan

Hal ini disampaikan Ketua Pengadilan Negeri (PN) Sanana Djoko Wiryono Budhi Sarwoko melalui Juru bicara Pengadilan Negeri (PN) Sanana, Febrian Ramadhan saat dikonfirmasi melalui pesan Whats App..di..nomor +62 812 -9104 -xxxx, Jum’at (10/11/23)

Menurutnya, sidang dengan agenda kesimpulan sudah dilaksanakan tadi, selanjutnya sidang ditunda untuk putusan pada Senin 13 November 2023, “singkat Febrian. [dn]

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait