Dandim Ngawi Meninjau Lokasi Percepatan Pengolahan Lahan Pertanian

  • Whatsapp

Ngawi, Bertempat dilahan pertanian Desa Gemarang Kecamatan Kedunggalar Kabupaten Ngawi Komandan Kodim 0805/Ngawi Letkol Inf. M.Triyandono S.I.P didampingi KUPT Pertanian Kecamatan Kedunggalar Bapak B Hermanto meninjau lokasi percepatan pengolahan lahan pertanian. Senin(20/2/17).

Turut serta dalam peninjauan tersebut Danramil 0805/13 Kapten Inf Suyadi, Dinas Penyuluhan pertanian Kab. Ngawi Bapak Wahgianto, Kepala Desa Gemarang Hadi Santoso dan Bapak Fajar dari SYNGENTA Prodok Obat pertanian.

Dandim 0805/Ngawi Letkol Inf M. Triyandono. S.I.P meninjau lokasi percepatan lahan pertanian seluas 100 ha Desa Gemarang yang rencananya akan ditinjau oleh Dirjen Tanaman pangan besok(hari ini 21/2/17).(dim05/pen81)

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *