Hut Bayangkara Ke – 72. Kapolres Sula Tinjau Lokasi Bakal Pembangunan Polsek Sulabesi Timur

  • Whatsapp

KEPULAUAN SULA,beritalima.com – Kapulres kepulauan sula,AKBP.Jan W.I.Makatita Sik di dampingi,kasat Reskrim polres sula,AKP.Herri Suhendar SH.Sik,Kasat Narkoba polres sula,AKP Tujudin Duwila, kepolisian sektor sanana,Iptu Muhidin Elyas, beserta dan camat,Ikram Sibela serta kapala desa fatkauyon mengunjungi lokasi polsek sulabesi timur bertempat desa fatkauyon,kecamatan sulabesi timur kabupaten kepulauan sula,provinsi maluku utara(Malut) Selasa 10/7/2018.

Sambutan dari Camat sulabesi timur,Ikram Sibela,sekalian membuka acara saya dan masyarakat sulabesi timur sangat berterimakasi kepada bapak kapolres kepulauan sula yang mana telah meluangkan waktu untuk mengunjungi dan bertatap muka langsung dengan kami warga sulabesi timur semoga ulang tahun yang ke- 72. Polri kedepan nya menjadi polisi yang moderen dan pelindung pengayom bagi masyarakat di seluruh indonesia.

“Dan kami sangat berharap ada nya polsek di sulabesi timur,Ipti Muhidin Elyas untuk membantu kami dalam hari arkamtibmas di kecamatan sulabesi timur.

Kemudian sambutan kapolres kepulauan sula.AKBP.Jan W.I Makatita Sik sangat berterimakasi bapak camat dan kepala desa besrta Staf nya yang mana telah mempersiapkan tempat yang sebagus ini untuk melaksanakan kegiatan Bakti kesehatan dan pengobatan gratis oleh polres kepulauan sula dan jajaran nya semoga hubungan yang sebagus ini selalu terjaga . Dan tidak lupa juga mengucapkan terima kasi kepada bapak camat sulabesi timur dan warganya yang mana telah menghibahkan tanah seluas 100×100 meter persegi untuk di bangunkan Polsek sulabesi timur semoga kedepan adanya polsek sulabesi timur bisa menciptakan Kamtibmas untuk masyarakat sulabesi timur.(dino)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *