KEPULAUAN SULA,beritaLima,com – Harga bahan pokok bergerak bervariasi jelang Hari Raya Idul Adha 1442 H. Sebagian harga bahan pangan tercatat naik, sedangkan sebagian lagi turun.
Berdasarkan pantauan di Pasar Basanohi, Kabupaten Kepulauan Sula (Kepsul) Harga pangan Strategis (PIHPS) ini, kenaikan terjadi pada semua jenis cabai.
Kenaikan harga untuk cabai merah keriting mencapai Rp 70 ribu per kg, sebelum lebaran Rp 60 ribu per kg, Bawang Putih senilai Rp 40 ribu per Kg sebelum lebaran Rp 40, Bawang merah Rp 40 ribu per Kg,
Sedangkan untuk Tomat Rp 20 ribu per Kg, sedangkan sebelumnya Rp 15 ribu per Kg, Kemudian harga minyak goreng Rp 25 ribu per botol, sebelumnya Rp 20 ribu per botol, “kata Ema sala satu pedangang saat diwawancari, Senin (19/07/21)
Selain cabai, harga daging sapi senilai Rp 150 ribu per kg, sebelum lebaran Rp 1000 ribu per kg, “kata Sugianto pedangang sapi. [dn]