Kapal Bantuan Nelayan Tak Terawat, Dinas Perikanan Provinsi Malut Kurang Perhatian

  • Whatsapp

KEPULAUANSULA,beritaLima,com |Dua buah kapal bantuan nelayan dari Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Maluku Utara dinilai tidak difungsikan dan hanya dibiarakan begitu saja di Pelabuahan Ferry  Wai Kalopa, Kecamatan Sanana Utara, kabupaten Kepulauan Sula.

Pantauan media ini, Minggu. (2/10/22), Kondisi kapal bantuan nelayan tersebut  mengalami banyak kerusakan karena tidak adanya pemeliharaan oleh oknum yang diberikan amanah untuk mengoprasikan kapal Nelayan.

“Ini adalah kurangnya perhatian dinas perikanan dengan bantuan yang salurkan ke masyarakat Nelayan

Bantuan ini dibiarkan begitu saja  tanpa perhatian dari pemerintah Dinas Perikanan Provinsi Maluku Utara, ini anggapnya hanya buang-buang anggaran saja.

Sementara itu, Kapal Dinas Perikanan Provinsi Maluku Utara, Abdulah Assagaf belum dapat dihubungi, hingga berita ini ditayangkan. [dn]

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com beritalima.com

Pos terkait