Wawako Emzalmi Sampaikan 3 Ranperda di Rapat Paripurna DPRD Padang

  • Whatsapp

PADANG,SUMBAR – Wakil Walikota Padang, Emzalmi menyampaikan tiga Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) dalam rapat paripurna di gedung DPRD Kota Padang, Selasa (10/5). Ketiga ranperda yang disampaikan itu adalah Ranperda tentang Perlindungan Pohon Pelindung, Ranperda Perubahan atas Perda No. 15 tahun 2011 tentang Izin Gangguan dan Ranperda Perubahan atas Perda No. 23 tahun 2012 tentang Pengelolaan Rumah Kos.

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *