Makodim 0820 Dan Tim Sergab Mabes AD Kunjungi Bulog Gending

  • Whatsapp

PROBOLINGGO, Beritalima.com – Berangkat dari Makodim 0820 pada hari Senin tanggal 13/03/2017 pukul 08.30 WIB. Tim sergap markas besar angkatan darat (mabes AD)untuk wilayah korem 083/Brawijaya .Kolonel Kav Ahmad riad dan Kolonel Inf Suyitno tiba di gudang Bulog klasemen kecamatan Gending kabupaten probolinggo .Dan di sambut oleh Danramil 0820/19 Gending .kapten Arh I Made Lugianta dengan didampingi kepala gudang Bulog Haris dan Perwira piket Bulog kapten Kav Said Danramil gading dalam rangka Upsus LTT ( Luas Tambah Tanam ) dan Giat sergap ke wilayah Kodim 0820 probolinggo ,untuk meninjau langsung tempat pengeringan dan penggilingan padi serta proses pengolahan dan pengecekan stok beras gudang milik Bulog yang merupakan badan usaha milik negara ( BUMN ).

Tim sergap ( Serapan Gabah Petani ) selepas dari Bulog dilanjutkan ke sasaran panen padi milik pak H.suparman di desa Sukokerto kecamatan Pajarakan dengan luas lahan panen satu Hektare.Tim sergap yg didampingi kepala sub divre Bulog probolinggo, pasiter kodim 0820 Kapten Kav Moh.Basuki dan Dinas Pertanian kabupaten Probolinggo.

Hadir pula Danramil Pajarakan Kapten Arm Hindarto Iriono, UPTD, Gapoktan dan Babinsa setempat.
Dalam lawatannya di wilayah kab probolinggo Tim sergap dari Mabesad berharap sangat kepada poktani yang tergabung dalam Gapoktan .”Selanjutnya untuk menjual hasil panen kali ini kepada Bulog guna mendukung stok pangan kita agar kita tidak mengimpor, pemerintah sudah mendukung subsidi pupuk, Hand traktor, Alsintan yang modern hanya tinggal kita bagaimana cara untuk mengelolanya .oleh karena itu mari kita dukung program Upsus termasuk di dalamnya program pajale ( Padi jagung kedelai ),” himbaunya.

Kemudian kegiatan dilanjutkan perjalanan menuju kecamatan Krejengan tepatnya di gudang penggilingan padi milik David .peninjauan dari pengeringan padi hingga proses penggilingan sampai pada pengemasan (pengesakan )berupa beras.

Hingga terjadi transaksi pembelian padi milik H.suparman dan BPK Sutarjo Rp 9 juta uang muka dg disaksikan oleh tim sergap Mabesad TNI.

Haji Suparman mengungkapkan,”selain bersyukur ,saya juga berterima kasih kepada semua.ini langkah maju dari pemerintah guna memajukan petani seperti saya,” pungkasnya.(aj)

beritalima.com
beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *