Musim Kemarau Polres KSB Mendistribusikan Air Bersih

  • Whatsapp

SUMBAWA BARAT NTB,beritalima.com|
Musim Kemarau Panjang Dan Beberapa Wilayah Kabupaten Sumbawa Barat Mengalami Kekeringan Dan Kekurangan Air Bersih yang di Rasakan Warga Dusun Sagena RT 07 & 08 Desa Kiantar Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Pada Senin(16/09/19)

Dengan Sigap Demi Kemanusiaan Kepolisian Resor Sumbawa Barat Melakukan Bakti Sosial untuk Mendistribusikan Air Bersih kepada Warga yang membutuhkan Air Bersih di Wilayah Hukum Polres Sumbawa Barat Menggunakan Mobil Tangki Berkapasitas 5000 Liter Air Bersih.

Kapolres Sumbawa Barat AKBP Mustofa Sik MH Melalui PS Paur Subbag Humas Polres Sumbawa Barat Bripka Mayadi Iskandar Menyampaikan Anggota Polres Sumbawa Barat Membagikan Air Bersih Kepada Warga Bisa Dipergunakan Untuk Masak Dan Mandi Sehari-hari Guna Meringankan Beban Hidup Pada Warga.

“Kasat Sabhara Polres Sumbawa Barat IPTU Arman Wijaya Bersama Tiga Anggota Sabhara Polres Sumbawa Barat
Brigadir Abdullah,SH, Bripda Teddy. Dan
Bripda Nyoman.Mendistibusikan Air Bersih Kepada Warga Sagena tersebut.”Ucapnya

Ia Melanjutkan,Bantuan yang di berikan Kepada Warga Berupa Air Bersih ini Masyarakat Sangat Berantusias Sekali Dan Merasakan Senang di Sebabkan Kemarau Panjang yang Tidak Kunjung Hujan,”Jelasnya

Kegiatan ini Sebagai Tindak Lanjut Program Kapolri Nomor 11 Tentang Melanjutkan Quick Wins Polri Giat 6 Polisi Sebagai Penegak Revulusi Mental dan Tertib Sosial di Ruang Publik.(Rozak B5)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *