Perlu Sanksi Tegas Bagi Hakim dan Advokat yang Terlibat Suap

  • Whatsapp

JAKARTA, beritalima.com – Adanya Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilakukan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap Muhammad Santoso Panitera Pengganti Pengadilan Negeri Jakarta Pusat dan Ahmad Yani Staf dari Wiranatakusumah Advocate & Legal Consultant menambah semakin jelas maraknya praktik mafia peradilan yang melibatkan pejabat pengadilan dan advokat.

beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *