Sebanyak 52 Rumah dan Tempat Usaha di Pamekasan Diterjang Angin Kencang

  • Whatsapp

Salah satu dapur warga saat tertimpa Pohon Tumbang di Pamekasan akibat Diterjang Angin Kencang

Reporter Beritalima.com Pamekasan, Andy.k Melaporkan

Bacaan Lainnya

PAMEKASAN, Beritalima.com-  Akibat dahsyatnya terjangan angin disertai hujan daras di empat Kecamatan yang ada di wilayah kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur. Semntara tercatat 52 Kartu Keluarga (KK), mengalami musibah.

“Yang terdampak bencana di empat kecamatan tersebut terdiri dari, Kecamatan Kota, Tlanakan, Pademawu, dan Larangan. Diantaranya sebuah rumah, dapur, tempat usaha, kandang ayam, kios, kandang sapi, tempat Ibadah(Masjid), gudang tembakau, Tower, warung kopi, dan pohon tumbang,” ucap Tim Reaksi Cepat(TRC) Badan Penanggulangan Bencana Daerah(BPBD), Pamekasan Budi Cahyono, Selasa siang(05/02).

Dikatan oleh Budi Cahyono untuk hal ini tidak bisa langsung  A1 musibah atau diterjang angin kencang. Karena pihaknya akan melakukan data ferivikasi sesuai dengan laporan kepala Desa, Lura, Kecamatan untuk di laporkan ke atas.

“Dari data sementara yaitu di Kecamatan larangan, Desa Panaguan ada 16 KK, Kecamatan Tlanakan, Desa Ceguk 18 KK, Kecamatan Pademawu meliputi Desa Jarin 7 KK, Desa Sopaah 3 KK,  Desa Majungan 2 KK Desa Pagagan 2 KK, Desa Buddi 3 KK, dan terakhir  di Kecamaatan Kota, Kelurahan Bartim ada 1 KK. Untuk data ini masih belum A1, karena tim TCR masih terus menggali informasi di lapangan,” jelas Budi ketika di hubungi via telepon, siang ini.

Saat ini, warga bersama Polri dan TNI setempat serta (TRC) (BPBD) Pamekasan. Sudah tersebar di 4 Kecamatan itu . Untuk melakukan bersi-bersih disekitar lokasi kejadian kemudian mendatanya.

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *