Jamaah Haji Asal Bireuen Tiba di Tanah Air

  • Whatsapp

Foto : Wabup Bireuen Dr H Muzakkar,SH,M.Si sambut kepulangan para jamaah haji asal Bireuen (Kiriman Wabup Bireuen Dr Muzakkar A Gani)

BIREUEN,ACEH-BERITALIMA.COM – Sebanyak 299 Para jamaah haji asal Kabupaten Bireuen yang tergabung dalam Kelompok Terbang ( Kloter 2) tiba di Tanah Air melalui Bandara Sultan Iskandar Muda (SIM) Banda Aceh,jelang Subuh.

Kepulangan mereka disambut ceria Wakil Bupati Bireuen Dr H Muzakkar A Gani,SH,M.Si yang memangb sudah menunggu di Bandara SIM Banda Aceh.

Wakil Bupati Bireuen Dr H Muzakkar A Gani,SH,M.Si dalam pemberitahuannya kepada pers Minggu (16/9) menyebutkan, kepulangan para jamaah haji asal Bireuen secara umum Alhamdulillah sehat namun ada satu jamaah sakit dan masih di rawat di Madinah dan satu lainnya meninggal di Madinah.

Para Jemaah Haji Bireuen yang tergabung dalam kloter 2 kata Muzakkar seharusnya berjumlah 301 orang ( Ketika berangkat) namun yang pulang ke tanah air sebanyak 299 orang . 1 meninggal di Madinah yaitu H Johan Saad dari kecamatan Jeumpa dan satu lainnya H Al Makmur masih dalam perawatan di Madinah karena sakit. (Her)

lam sambutannya yang disampaikan Asisten 1 Setdakab Bireuen, Mursyid SP perbedaan dalam kehidupan merupakan sesuatu yang alamiah.
“ Karena itulah maka dibutuhkan pemahaman yang memdalam atas beragam perbedaan tersebut,” kata Mursyid seraya menyebutkan pentingnya dialog untuk mencari jalan damai dan pemersatu dalam rangka memperkuat kerukunan umat.

Selain itu semua kita menaruh harapan dan menginginkan kedamaian yang mampu menghadirkan kemajuan dalam menciptakan dan membentuk kerukunan umat.

Sebelumnya Ketua FKUB Bireuen,Tgk Hamdani Nurdin mengatakan kegiatan yang dilaksanakan itu untuk meningkatkan kerukunan internal umat beragama. (Her)

beritalima.com
beritalima.com beritalima.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *